Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2013

PERKEMBANGAN FISIK DAN PSIKOMOTORIK REMAJA

PERKEMBANGAN FISIK DAN PSIKOMOTORIK REMAJA Teori dan Pengertian Teori untuk perkembangan fisik yaitu menekankan faktor nature sebagai penentu perkembangan manusia: maturitas, dasar-dasar biologis perilaku-proses mental. Dipengaruhi pemikiran Charles Darwin-perspektif evolusioner. Pemikiran lainnya yaitu diambil dari teori-teori Maturasional yang tokohnya ialah Arnold Gessel dengan asumsinya, yaitu: a)       perkembangan diarahkan dr dalam-maturasi biologis: berjalan, berbicara, kontrol diri b)       self regulation : organisme memiliki kesiapan untuk memasuki tahap perkembangan tertentu—memberi sinyal kepada lingkungannya. Yang kedua adalah teori-teori Etologis . Tokohnya ialah Konrad Lorenz, Niko Tinbergen, John Bowlby, dengan asumsi, yaitu: a)       perkembangan manusia sebagai bagian dr historis evolusioner; cara-cara yg memungkinkan manusia survive b)       releasing stimuli : menangis, senyuman c)       sumbangan: metode observasi dlm setti

pengertian pendidikan dan ilmu pendidkan

PENGERTIAN PENDIDIKAN DAN ILMU PENDIDIKAN Diibaratkan ketika sorang anak yang dihadapkan pada dua hal yang beberbeda,roti dan api sang anak kecil   yang tak mempunyai pengetahuan dan pengalaman apa-apa tentang kedua hal tersebut,akhirnya memilih api.Ketika api itu dipegang maka seketika itu pula dia menarik tangannya karena rasa panas yang timbul. Dari perumpamaan tersebut kita dapat menarik mengambil  bahwa dimisalkan pengalaman anak kecil yang menarik tangannya seketika saat api disentuhnya adalah sebuah pendidikan, maka akan timbul suatu rasa keingintahuan, apa ini dan mengapa ini panas ? Maka inilah yang disebut selanjutnya disebut sebagai ilmu pendidikan Secara singkat dapat disimpulkan bahwa pendidikan adalah proses pengalaman belajar yang diperoleh seseorang dalam semua lingkungan yang berlangsung seumur hidup, sedangkan ilmu pendidikan adalah cara-cara, metode-metode dan sistem-sistem yang dipergunakan untuk memperoleh pendidikan   Esensi Pendidikan dan Ilmu Pendid